Search This Blog

Khasiat ASEM JAWA (Tamarindus Indica) - Sekilas Tentang Asam Jawa

Khasiat ASEM JAWA (Tamarindus Indica) - Sekilas Tentang Asam Jawa

bukusiswaanaksekolah.com Khasiat Tanaman Asem Jawal!!! Halo sahabat buku siswa anak sekolah, Apa kabarnya hari ini??? Semoga selalu dalam keadaan sehat ya...

Asam Jawa (Tamarindus Indica) merupakan sebuah kultivar daerah tropis dan termasuk tumbuhan berbuah polong. Batang pohonnya yang cukup keras dapat tumbuh menjadi besar dan daunnya rindang.

Daun asam jawa bertangkai panjang, sekitar 17 cm dan bersirip genap. Bunganya berwarna kuning kemerah-merahan dan buah polongnya berwarna coklat dengan rasa khas asam. Di dalam buah polong selain terdapat kulit yang membungkus daging buah, juga terdapat biji berjumlah 2 - 5 yang berbentuk pipih dengan warna coklat agak kehitaman.

Khasiat Asam Jawa

Asam jawa baik kulit pohon, polong, daging buah, dan bijinya berkhasiat untuk mengobati beragam penyakit seperti; Asma, Batuk, Demam, Sakit panas, Reumatik, Alergi/biduren, Sariawan, Luka borok, Eksim, Bisul, Bengkak disengat lipan/lebah atau gigitan ular bisa.

Baiklah sahabat buku siswa anak sekolah, cukup sekian dulu ya sharing kita kali ini. Semoga apa yang kami bagikan pada kesempatan ini bisa bermanfaat untuk kita bersama.

Sahabat buku siswa anak sekolah, kami menyadari bahwa dengan keterbatasan yang kami miliki sudah tentu apa yang kami bagikan jauh dari kata sempurna. Namun, kami akan selalu berusaha untuk senantiasa menyajikan postingan-postingan yang terbaik dan kami akan selalu menguptude untuk memberikan yang terbaik. Tentunya dukungan dari sahabat semua sangat kami harapkan, senang rasanya jika sahabat-sahabat berkenan untuk membagikan postingan-postingan kami dimedia sosial para sahabat agar apa yang kami bagikan semakin memberikan manfaat untuk banyak orang. Amin 🙏


Terimakasih.


#kesehatan

#khasiatasemjawa

#tanamanobat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Guru Sertifikasi Dapat Kabar Baik !!! Kebijakan Kemdikbud yang Ditunggu-tunggu Akan Terlaksana

Guru Sertifikasi Dapat Kabar Baik !!! Kebijakan Kemdikbud yang Ditunggu-tunggu Akan Terlaksana bukusiswaanaksekolah.com Di Kutip dari BERIT...